PENERAPAN TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG

Harly Sintya Desy, Isroah Isroah

Abstract


Penelitian dilakukan untuk mengetahui: Peningkatan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa kelas XI AK 3 SMK N 1 Depok tahun ajaran 2017/2018. Teknik pengumpulan data yaitu dengan Observasi Partisipatif, Angket dan Tes. Teknis analasis data adalah analisis data kuantitatif. Hasil penelitian menunjukan peningkatan Motivasi Belajar Siswa dengan observasi dari Prasiklus – Siklus I sebesar 6,75% dan dari Siklus I ke Siklus II sebesar 9,68%. Peningkatan Motivasi Belajar Siswa dari Siklus I ke Siklus II berdasarkan angket adalah sebesar 4,85%. Pada Siklus I Hasil Belajar Siswa belum mencapai kriteria minimal ketuntasan sebesar 75% yaitu sebesar 16,67%. Pada Siklus II Hasil Belajar Siswa sudah mencapai kriteria minimal ketuntasan 75% yaitu sebesar 93,33%.

 

Kata Kunci:   Motivasi Belajar Siswa, Hasil Belajar Siswa, Model Pembelajaran Kooperatif tipe Jigsaw.


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.21831/jpai.v16i1.20170

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia



Index sitasi:

                         


Creative Commons License
JPAI by JPAI is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/jpakun.
Permissions beyond the scope of this license may be available at https://journal.uny.ac.id/index.php/jpakun.